Home | Looking for something? Sign In | New here? Sign Up | Log out

Selasa, 02 Februari 2010

Laptop Asus UX50V

/ On : 03.06/ Terimakasih telah menyempatkan waktu untuk berkunjung di BLOG saya yang sederhana ini. Semoga memberikan manfaat meski tidak sebesar yang Anda harapakan. untuk itu, berikanlah kritik, saran dan masukan dengan memberikan komentar. Jika Anda ingin berdiskusi atau memiliki pertanyaan seputar artikel ini, silahkan hubungan saya lebih lanjut via e-mail di ricosaputra.5@gmail.com.

Informasi teknologi – Laptop Asus UX50V. Ramping dan menawan. Itulah kesan pertama yang akan terlihat dari laptop ASUS UX50V. Tampilannya yang tipis dengan casing licin dan berkilau membuatnya terlihat elegan.

Penampilan tipisnya memang mengecoh, karena rupanya laptop ini tidak cukup ringan jika dibawa bepergian. Kendati demikian, ada beberapa keunggulan yang ditawarkan perangkat ini.
Laptop Asus UX50V
Saat membukanya, layar berukuran 15,6 inchi langsung menyambut penglihatan mata. Ukuran selebar ini membuat mata nyaman untuk melihatnya, terlebihlayar UX50V memiliki kualitas High Definition LED Backlite yang menghasilkan gambar cukup tajam. Jika diperhatikan lebih seksama, layar ini tidak memiliki bingkai. Terdapat kaca tambahan yang menutupi LCD dan seluruh layar laptop sehingga membuatnya terlihat apik.

0 komentar:

Posting Komentar

Featured Video

WELCOME TO http://ricopengetahuan.blogspot.com/ ....

INTERNET TEKNOLOGI